
GREENSTAR merupakan terobosan teknologi modern dari PT Natural Nusantara yang menghasilkan pupuk organik berbentuk serbuk. Pupuk organik serbuk dari Nasa ini murni terbuat dari bahan – bahan alami berkualitas dan mengandung Unsur Hara Makro dan Mikro yang lengkap. Selain itu, Pupuk Organik Serbuk ini diperkaya juga dengan hormon Giberelin, Sitokinin & Auksin (zat pengatur tumbuh), […]